Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres Pantau Seluruh Pos Pengamanan Lebaran

    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres Pantau Seluruh Pos Pengamanan Lebaran

    JEMBER - Dalam mengantisipasi padatnya lalu lintas mudik lebaran, pos-pos didirikan di sejumlah titik di Kabupaten Jember,  dalam mantau langsung aktifitasnya, Dandim 0824/Jember  Letkol Inf Batara C Pangaribuan, bersama Kapolres AKBP Hery Purnomo, melakukan patroli pemantauan keliling Pos.

    Pemantauan diawali dari Pos Pengamanan Pertigaan Pondok Dalem, yang memiliki sering terjadi simpul  kemacetan dan  kecelakaan lalu lintas.

    Disela-sela peninjauannya saat kami wawancarai, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan menyampaikan, bahwa kita untuk perayaan Idul Fitri 1443 H melalui Operasi Ketupat Semeru 2022,  terdapat 5 titik kerawanan yang menurut pertimbangan perlu didirikan pos.

    Pos-pos tersebut diantaranya Pos Pengamanan Lalu Lintas Pertigaan Pondok Dalem,  Pos Pengamanan Terminal Tawang Alun, Pos Pengamanan Pintu Rel Kereta Api Roxi Mall Square, Stasiun Jember dan Pos Garahan.

    Dimasing - masing pos tersebut kita perkuat

    dengan personel Polri, TNI, Tim Medis dan Relawan, melakukan pemantauan dan pelayanan masyarakat dimjalur.arus.mudik, dan digelar sejak  menjelang, saat Hari Raya Idul Fitri dan Pasca Hari Raya Idul Fitri.

    Situasi sampai dengan saat ini masih kondusif, semua pos melakukan tugas dan fungsinya dengan baik, personel wilayahelakukan monitoring secara menyeluruh dalam mengamankan Idul Fitri 1443 H. Selamat Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir dan Batin. pungkas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Aksi Sosial Berbagi takjil Bersama Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Dukung Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Bantu Warganya Dalam Memanen Jagung
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo

    Ikuti Kami